5 Aplikasi Yang Sangat Penting Untuk HP Android

5 Aplikasi Yang Sangat Penting Untuk HP Android - Android adalah sebuah sistem operasi linuk untuk mobile, sistem operasi yang satu ini sangatlah canggih karena telah dibekali dengan begitu banyak fitur maupun aplikasi yang menarik. Maka dari itu, developer ponsel berlomba-lomba untuk mendapatkan jasa OS besutan Google ini. Selain untuk mendongkrak produknya tersebut,Android juga merupakan ponsel yang paling banyak dicari oleh pengguna smartphone sekarang ini.
Meskipun kehadirannya terbilang baru jika dibandingkan dengan BlackBerrymaupun iOS, maun pamor Android sudah bisa disejajarkan dengan kedua OS canggih tersebut, terlebih lagi perusahaan smartphone terbesar didunia Samsung telah bekerjasama dengan pihak Google untuk menggunakan Android di setiap produk smartphone Samsung yang baru.

Aplikasi Penting Untuk HP Android


Clean Master


Terlepas dari itu semua, pada kesempatan kali ini kami akan memberikan informasi kepada anda khusunya para pengguna HP Android mengenai 5Aplikasi Android Yang Sangat Penting.

1. Opera Max


Bagi anda yang gemar akses internet entah itu untuk browsing mencari infrmasi di google, maupun untuk media sosial seperti facebook, twitter, google plus, dan media sosial lainnya. Maka aplikasi yang satu ini alangkah baiknya di install pada HP Android anda, ya nama dari aplikasi ini adalah Opera Max. Anda juga dapat langsung mendownload di toko aplikasi resmi Android (Play Store), atau bisa juga download pada link dibawah ini.

Download —>> https://play.google.com/store/apps/details?id=com.opera.max&hl=en

2. Greenify


Aplikasi android yang penting kedua adalah Greenify, aplikasi yang satu ini berfungsi untuk mengatur / memenej penggunaan baterai. Seperti yang kita ketahui bersama, jika yang namanya smartphone apalagi Android yang selalu terhubung dengan internet maka baterai akan cepat habis. Aplikasi yang satu ini juga dapat menghemat baterai supaya lebih efisien.

Download —>> https://play.google.com/store/apps/details?id=com.oasisfeng.greenify&hl=en

3. Clean Master


Aplikasi yang berfungsi sebagai pembersih pada HP Android bernama Clean Master, aplikasi yang satu ini dapat bekerja membersihkan sampah dan juga menjaga file dari serangan virus. Supaya penggunaan baterai, memori, serta kinerja dari perangkat tersebut tetap maksimal dan pastinya akan jauh lebih efisien.

Download —>> https://play.google.com/store/apps/details?id=com.cleanmaster.mguard&hl=en

4. Pocket

Pocket merupakan aplikasi yang berfungsi untuk menyimpan situs, halaman, dan juga video hasil pencarian dari internet. Adapun ruang penyimpanannya yakni di dalam satu memori yang bisa kita buka secara offline ataupun online.

Download --->> https://play.google.com/store/apps/details?id=com.ideashower.readitlater.pro&hl=en

5. IF

Aplikasi IF merupakan aplikasi serbaguna untuk membuka WhatsApp ketika sedang membuka Google Drive, tak hanya itu saja aplikasi ini juga dapat mengatur media sosial, posting status, tweet secara otomatis.


Itulah 5 Aplikasi Android Yang Sangat Penting, jangan lupa baca juga artikel kami yang lain sepertiCara Mudah Download/Install Play Stoe Yang Terhapus dan juga Kumpulan DP BBM Hari Kemerdekaan Indonesia Ke 70. Demikian informasi yang dapat kami sampaikan, mohon maaf jika dalam penyampaian ada kesalahan atau kurang lengkap. Kunjungi terus web kami untuk mengetahui berita terbaru seputar dunia teknologi. Terima kasih dan semoga bermanfaat.


No comments:

Powered by Blogger.